Ayo Rakit PC Gaming Low End Bagian 1



Rakit PC gaming - Mempunyai  PC Kualitas gaming merupakan salah satu keinginan seluruh manusia di zaman sekarang, khususnya para gamers yang menyukai permainan dengan kualitas grafik yang sangat tinggi dan tentunya membutuhkan spek komputer yg memadai.

Dan Jika kalian ingin merakit PC gaming namun kalian masih bingung merk hadware-hadware apa saja yg bagus? Saya mempunyai rekomendasinya, dan semoga saja bisa menjadi inspirasi kalian untuk membelinya.
Nah jika kalian ingin merakit PC gaming yg berkualitas tinggi namun dengan jumlah isi kantong yg pas-pas an, mungkin artikel yang satu ini wajib kalian baca!!
Hadware dibawah ini tentunya sudah hasil tested saya, dan saya sendiri yg telah merasakan bagaimana performa yg di hasilkan.

Dan disini saya akan membagikan apa saja sih merk komponen-komponen hadware terbaik dengan harga yg sangat bersahabat, namun mempunyai kualitas dan performa yang baik.

Nah disini saya totalkan biaya kurang lebih nya untuk Rakit PC gaming Low End Bagian 1 yaitu biaya yg harus kalian punya Sebesar :

  • Rp.3.500.000-,

Hadware/Komponen :


1. PSU ( Powersupply )
Powersupply adalah komponen yg sering dilupakan dalam hal rakit-merakit PC, Nah dan untuk powersupply, disini saya menunjuk Powersupply dari Corsair dengan type CX-600


alasan saya menunjuk PSU Corsair CX600M Karna menurut saya PSU ini dapat mengstabilkan listrik yg, dan dapat menghindari koslet pada listrik. selain itu, dan corsair ini pun mendapatkan banyak rating positive dari para penggunanya
Harga : 900.000rb -1.300.000rb

2. Proccesor
Dan untuk proccesor yang saya pilih yaitu Intel Core i3 2100 3,1 Ghz LGA1155 

Alasan saya memilih Proccesor Intel Core i3 LGA1155 Karna menurut saya Proccesor jenis ini sudah cukup untuk menciptakan rakitan Pc gaming kelas Low-End. 

3. Casing CPU
Untuk casing saya memfokuskan terhadap harga, namun kualitas nya tidak kalah jauh dengan yg Casing di luarsana, dan disini saya menunjuk Casing Tersebut yaitu Casing Armmagedon TX1
Alasan saya menunjuk Casing Armageddon TX2 karna bukan hanya harganya yg sangat bersahabat namun tampilan nya pun dapat memikat penggunanya dan fitur nya pun tidak kalah jauh dengan casing cpu lainnya.
Harga : 300.000rb - 450.000rb
 
4. Motherboard
Untuk motherboard saya menunjuk mobo yg cocok adalah Motherboad Asrock H61-VG4 LGA 1155
Motherboard ini adalah motherboard yg cocok untuk spek gaming kelas Low -end, Dan yang pasti performa yang dihasilkan pun tidak jauh beda dengan motherboard sekelas medium-high end.
Harga : 600.000rb - 800.000rb

5. RAM ( Random Accses Memory )
Dan untuk Ram saya memilih Team Elite 4GB DDR3 1666Mhz


Ram ini mempunyai performa yang sangat baik, di bandingkan ram-ram sekelasnya. dengan harganya yg sangat bersahabat, ram ini bisa kalian dapatkan. meskipun begitu,dan performa yg dihasilkannya pun adalah performa kelas tinggi.
Harga : 300.000rb - 450.000rb 

6. VGA ( Virtual Grapichs Array )

Nah untuk yg satu ini adalah komponen yg sangat amat pentingnya yaitu VGA.
Dan saya merekomendasikan VGA Low-end andalan saya yaitu AMD Radeon R7 240 1GB DDR5

Vga ini mempunyai Spesifikasi yg sangat baik diantara jenis vga-vga sekelasnya. dan performa yg dihasilkan dari vga ini cukup sangat tinggi, dan mampu memainkan game-game berat seperti GTA V, Call Of Dutty dsb.
Harga: 700.000rb - 850.000rb


Dan sekian untuk artikel Rakit PC Gaming Low End Bagian 1, Saya hanya merekomendasikan dan menganjurkan namun kalian bisa mengimprove lagi untuk hadware-hadware yg saya rekomendasikan di atas. dan menurut saya rakitan PC gaming diatas sudah sangat bisa untuk diberikan tugas-tugas berat. seperti bermain game, mengedit video grafis dsb.
Semoga artikel ini bermanfaat, Dan tunggu artikel selanjutnya!!